Tuesday, August 6, 2013

Menghilangkan Rasa Pahit Pada Daun Pepaya



Hmm, sayur daun pepaya memang lezat bila disantap dengan lauk tambahan seperti ikan, ayam, maupun daging. Namun, penganan murah meriah ini bisa membuat nafsu makan menurun bila tidak diolah dengan benar.

Sebab pengolahan yang salah bisa menjadikan sayuran ini terasa pahit saat dimakan. Agar sayur hilang rasa pahitnya, maka remas-remas daun pepaya hingga getahnya keluar. Setelah itu, siram dengan air sambil terus diremas hingga air remasannya tidak berwarna hijau lagi. Daun ini pun siap untuk diolah menjadi lauk favorit.

No comments:

Post a Comment